LAJU PENGEMBALIAN
PENDAHULUAN Latar Belakang Dengan mengetahui apa itu aliran uang, kita pasti bisa tahu kemana saja uang itu akan digunakan dan pasti menguak ketransparasian keuangan, tanpa adanya penggelapan dana atau keungan yang banyak marak terjadi yang hukumannya tertera dalam UU. Tidak main-main pasal yang diberikan juga menjatuhi hukuman yang cukup berat, namun belum bisa memberi efek jera pada pelakunya, yang seharusnya ditingkatkan lagi penghukamannya. Untuk itu kita membutuhkan ilmu ini guna pengetahuan kita atau untuk pengalam kita dalam mengelola uang. Rumusan Masalah Masalah yang muncul pada penulisan makalah ini karena kita harus mengetahui apa itu alur uang atau aliran uang. Banyak orang yang menspelekan apa itu aliran uang dan tak terlalu memperdulikannya. Dalam sistem ekonomi ini sangatlah penting karena menyangkut tranparansi keuangan itu sendiri akan dipakai kemana saja uangnya. Oleh karena itu disini mari kita dalami apa itu aliran uang, dan bagaimana cara perhitungan...